Minggu, 20 Mei 2012

Andrew Thomas Carroll



Andrew Thomas Carroll atau yang lebih sering dikenal Andrew Carroll adalah seorang pemain sepak bola profesional yang berasal dari Inggris. Ia lahir pada tanggal 6 Januari 1989 di Gateshead, Tyne and Wear, Inggris. Saat ini ia merupakan salah satu punggawa dari klub Liverpool dan bermain pada penyerang. Selain itu ia juga termasuk pemain dalam skuad timnas Inggris.

Perjalanan Karir

Karir Junior:
2005–2006 : Newcastle United

Karir Senior

2006–2011 : Newcastle United
2007–2008 : Preston North End (Dipinjamkan)
2011–xxxx : Liverpool

Karir Timnas:

2007–2008 : England U19
2009–2010 : England U21
2010–xxxx : England

Demikian sedikit informasi mengenai Profil dan Biodata dari Pemain Liverpool Andy Carroll.
Selain memberikan Biografi Lengkap Andy Carrol, kami juga menyajikan Profil dan Biodata pemain sepakbola ternama lainnya yaitu dari Biografi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Review